Stock Up Presents

STOCK UP INTENSIVE BOOTCAMP

Batch 2

Belajar skill investasi saham secara intensif selama 6 bulan!

Start Agustus 2023!

JOIN WAITING LIST

Apa itu Stock Up Intensive Bootcamp?

STOCK UP INTENSIVE BOOTCAMP

Stock Up Intensive Bootcamp merupakan kelas pembelajaran tentang investasi saham yang akan membimbing kamu belajar mendalami skill investasi dengan fokus di analisa Fundamental secara mendalam.

Dibimbing secara bertahap selama 6 bulan oleh 3 mentor Stock Up yang sudah memiliki pengalaman gabungan lebih dari 30 tahun sebagai investor saham.

Apa filosofi investasi yang akan dipelajari di Stock Up?

value

Value Play

Strategi mencari saham bagus dan membelinya di harga yang undervalue.

value

Hold Forever

Strategi membeli saham dengan mindset membeli bisnis yang layak dipegang selama mungkin.

value

Workouts

Strategi mencari peluang dibalik sebuah Corporate Action suatu emiten (contoh: Right Issue, Tender Offer, dsb.)

Ketiga strategi di atas didasari dengan Analisa Fundamental yang mendalam.

Bagaimana format kelas Stock Up Intensive Bootcamp?

  1. LIVE Class sebanyak minimal 26 kali pertemuan dengan durasi 90-120 menit per sesi.
  2. LIVE Class termasuk: Materi pembelajaran, market update, workout discussion, bedah saham / bedah sektor, company e-visit, Q&A Session. (lihat kurikulum di sini)
  3. LIVE Class akan dilaksanakan setiap 2 minggu secara berkala dengan 2 kali sesi pada hari Kamis malam & Sabtu pagi. (?)
  4. LIVE Class akan disampaikan langsung oleh 3 mentor Stock Up.
  5. LIVE Class akan menggunakan aplikasi webinar Zoom.
  6. Recording dari LIVE Class dapat ditonton ulang oleh peserta.
  7. LIVE Class pertama akan dimulai Agustus 2023.

Apa yang peserta Stock Up Intensive Bootcamp dapatkan?

  1. Akses ke LIVE Class dan recordingnya.
  2. Akses ke Stock Up Engine (tools analisa laporan keuangan) hingga Januari 2024.
  3. Akses ke koleksi video self-learning dari Bootcamp Stock Up versi lama.
  4. FREE re-join ke Stock Up Investor Bootcamp Batch 2 yang akan diadakan pada pertengahan 2023 hingga Januari 2024 (estimasi).
  5. Akses ke Quality Group Discussion*

*akan ada persyaratan tambahan bagi peserta

MEET THE MENTOR

mentor

Kefas Evander

- Full Time Active Investor

- Start invest in 2014

- Tukang Bedah Saham di Youtube: Kefas Evander

mentor

Andika Sutoro Putra

- The ‘OG’ Anak Muda Miliarder Saham

- Start invest in 2009

- Founding Partner at Salt Ventures

mentor

Vincentius Prasetio

- Workouts Investment Strategy Specialist

- Start invest in 2008

- Founding Partner at Salt Ventures

We will Talk the Walk.
Kami akan membagikan Strategi, Filosofi, Pengalaman, dan Framework investasi kami.

Biaya Pendaftaran

Biaya Pendaftaran Peserta Stock Up Intensive Bootcamp Batch 2 (start Agustus 2023)

Rp 7,250,000

JOIN WAITING LIST

Kurikulum Stock Up

Fundamental Class

  • Understanding Financial Statement
  • Understanding & Mastering Financial Ratios
  • Mastering PE Ratio
  • Understanding Corporate Actions
  • Understanding Macro Economics

Method Hacks

  • Value Play Framework
  • Hold Forever Framework
  • Workouts Framework

Money & Mind Hacks

  • Managing & Growing Portfolio
  • Managing Goals
  • Personal Finance
  • Investing in Minds

Competence Hacks

  • Bedah Saham (TBA specific companies)
  • Bedah Sektor (Banking, Property, Coal, Nickel, Green Energies, Consumer, Retail, and many more TBA)
  • Company E-Visit (TBA specific companies)

From previous Stock Up memberships

HONEST REVIEW

mentor

Mindset sy terkait investasi saham bener2 upgrade 1000%. Sebelum dan sesudah menjadi member stock up. Karena sebelumnya saya member di PIS (putra investor school) by Andika Sutoro Putra dari tahun 2019. Dan di tahun 2022, saya berhasil mendapatkan 1M pertama saya dari saham2 batubara 😊 Thank you to bro putra dan bro kefas 😊

Firsa - Entrepreneur

mentor

Trimakasih Stock Up atas ilmu yang di share selama ini, sekarang sudah mulai bisa Independent menentukan keputusan invest, ilmu paling berharga yang saya dapat dari Stock Up adalah Mengenai Mindset seorang investor, sekarang saya bisa melakukan money management dengan jauh lebih baik dri sebelumnya, itu karna Mindset yang berubah semenjak Kenal Stock Up bahkan dari PIS, Satu lagi ilmu paling berharga adalah Mengenai memanfaatkan Cycle di mana Portofolio saya Tumbuh Signifikan karna Cycle coal yg kita manfaatkan dengan sangat baik, Stock Up is the best Mentor for investing so far, Stock Up mendorong kita untuk menjadi investor yang Independent. Stock Up menyediakan Tools yang Terbaik yang perna saya lihat selama ini yaitu Stock Up Engine, Semogah Kita semua jadi lebih baik di masa depan. #Never Ending Improvement

Nober - Teknisi

mentor

Setelah belajar saham saya mulai mengerti sedikit demi sedikit mana perusahaan yg bagus untuk kita investasikan jadi ga bisa sembarang beli saham. Terima kasih Bro Kefas, Bro Putra, Bro Tommy dan segenap Team Stock Up

Johan - Pengusaha

STOCK UP’s PREVIOUS EVENT

SNEAK PEEK

SOCIAL MEDIA

InstagramYoutube PutraYoutube Kefas